
(Pekanbaru-FiNews) Sebagai wujud kepudian terhadap lingkungan dan sosial, Himpunan Mahasiswa Fisika (Himafi) Universitas Muhammadiyah Riau (UMRI) mengadakan gebrakan Physich On The Road-Gerakan Bersih-Bersih Masjid (GB2M). Masjid merupakan tempat ibadah umat muslim yang perlu diperhatikan kebersihannya.
Muammar sebagai Ketua Pelaksana menyampaikan bahwa acara ini dimulai pada pukul 13.30 WIB (Jumat 26/6/2023) di laksanakan di masjid yakni Mesjid yang berada pada kampus Muhammadiyah, masjid Jabal-Rahman dan Mesjid Al-Husnah.
(AH/RFS)
Dokumentasi


https://vt.tiktok.com/ZSLkvhLUV/
Physics Day On The Road